Senin, 01 November 2010

Teknologi Informasi dan UKM

Seperti yang kita tahu, UKM (Usaha Kecil dan Menengah) merupakan sebuah jenis usaha kecil yang memiliki omset tahunan sekitar Rp 1.000.000.000 atau kurang.
Walau hanya usaha yang mencakup jangkauan kecil dan menengah, UKM bisa menjadi salah satu jalan keluar untuk mengentaskan kemiskinan dan sumber ekonomi Indonesia.
Hasil UKM yang umum biasanya berupa kerajinan tangan.

Dari pandangan yang secara general, maka disini saya ingin mencoba mengubah sudut pandang UKM=Kerajinan Tangan. 

Saya mencoba menelaah dan mengidentifikasi bidang Teknologi yang bersinggungan dengan IT berpotensi untuk menjadi UKM.